Teknologi Garis Gawang di Piala Eropa 2012, Mungkin kah?

ilustrasi (net)
Teknologi Garis Gawang di Piala Eropa 2012? Piala Eropa 2012 sebentar lagi akan bergulir hanya dalam hitungan minggu, para pemain timnas masing-masing negara sebentar lagi akan berkumpul kenegaranya dalam menyiapkan kesiapan timnya dan akan melakukan pertandingan pra Piala Eropa guna menjajal kekompakan tim dan melihat sejauh mana perkembangan tim sebelum mereka terjun ke bulan Juni mendatang.

Liga Eropa hanya menyisakan beberapa pertandingan yang artinya sebentar lagi akan memasuki rehat kometisi.

Seperti yang dilansir dari uk.eurosport.yahoo.com mengenai Pemakaian Teknologi Garis Gawang di Piala Eropa 2012. Howard Webb, wasit Liga Primer Inggris, mengaku dirinya siap-siap saja menggunakan teknologi garis gawang jika sistem tersebut diterapkan di Piala Eropa 2012. Tapi, menurut Webb, kehadiran asisten wasit tambahan sudah memberikan perubahan positif yang sangat besar.Walau pandangan seorang wasit tidak begitu kuat bila pemain bergerombol di area gawang saat tendangan pojok.

''Kehadiran offisial ekstra sudah memberikan sebuah positif besar. Tidak perlu perubahan yang terlalu radikal,'' kata Webb ketika ditanya soal penggunaan teknologi garis gawang di Piala Eropa 2012.Webb mengaku tidak tahu apakah teknologi garis gawang akan diterapkan dalam pertandingan Piala Eropa 2012. Jikapun diterapkan dalam turnamen empat tahunan tersebut, Webb bersama kolega siap menggunakannya untuk mendukung performa mereka dalam memimpin sebuah pertandingan.

Pada turnamen Piala Eropa 2012, kata Webb, ada asisten wasit tambahan yang memantau situasi yang terjadi di depan garis gawang. Webb menilai kehadiran asisten tambahan sudah memberikan perubahan positif.

Apakah nantinya Teknologi Garis Gawang di Piala Eropa 2012? Benar-benar digunakan? kita lihat bulan Juni mendatang. Tentunya anda para penggila judi dan para petaruh bola yang handal dapat merasa lega karena dengan Teknologi Garis Gawang di Piala Eropa 2012 ini dapat membantu dan meminimalisir kesalahan wasit dalam memutuskan gol.Semoga

Seorang Blogger Kambuhan

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

Komentar tidak nyambung (SPAM) akan Saya DELETE
Komentar dengan Keyword Saya tidak jamin akan Tayang
Komentar dengan Link Hidup Tidak bakal Saya Approve!!!

.